detikNews
Pemerintah Papua Nugini Persulit Proses Ekstradisi Djoko Tjandra
Djoko Tjandra, buron dalam kasus hak tagih cessie Bank Bali tak kunjung sukses diekstadisi dari Papua Nugini. Hingga kini, Djoko masih bisa bebas melenggang. Apa kata Kejagung soal ini?
Kamis, 25 Okt 2012 12:38 WIB







































