detikFinance
IHSG Siap Jajal Lagi 2.400
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kemarin gagal ditutup di level 2.400 meski sempat mencapai 2.408. IHSG pada hari ini pun akan mencoba-coba lagi level tersebut, meski nantinya juga akan diramaikan oleh koreksi.
Jumat, 14 Agu 2009 07:14 WIB







































