detikHot
Darah Seni Keluarga dan Berkah Duffy untuk Karier Lorde
Darah seni sepertinya memang sudah mengalir dalam tubuh Lorde. Hal itu dilihat dari silsilah keluarganya, sang ibunda Sonja Yelich adalah seorang penyair.
Rabu, 22 Jan 2014 10:46 WIB







































