Harian Detik
Timnas Spanyol Fokus Piala Konfederasi
Tim nasional Spanyol bisa menjadi pemuncak klasemen Grup I dengan menggeser dominasi Prancis dengan kemenangan 1-0 dini hari WIB tadi. Lanjutan kualifikasi Piala Dunia juga masih cukup lama, September nanti. Namun tak berarti pelatih timnas Spanyol, Vicente del Bosque, bisa bersantai-santai.
Rabu, 27 Mar 2013 17:00 WIB







































