detikNews
Menteri PU Pamerkan Jalanan yang Sudah 'Kinclong' di Jalur Mudik
Meski ada beberapa proyek yang belum kelar, Kementerian Pekerjaan Umum (PU) mengklaim sebagian besar jalanan sudah siap digunakan untuk mudik. Foto-foto jalanan 'kinclong' itu pun dipamerkan.
Jumat, 26 Jul 2013 13:51 WIB







































