Sepakbola
Herrera Tak Pernah Bernegosiasi dengan MU
Ander Herrera angkat bicara terkait rumor yang menghubung-hubungkannya dengan Manchester United. Ia merasa tersanjung dengan ketertarikan 'Setan Merah' meski tak merasa sudah bernegosiasi dengan klub itu.
Kamis, 05 Sep 2013 00:13 WIB







































