Elon Musk sungguh-sungguh ingin membentuk koloni manusia di Mars. Bos SpaceX tersebut itu pun berambisi untuk membawa satu juta orang dari Bumi pindah ke Mars!
Ada alternatif lain yang bisa membuat bagian dari kita hidup selamanya, seperti cita-cita dedengkot teknologi satu ini yang ingin mengupload otaknya ke cloud.