detikHealth
Kebalik, Pria Ini Malah Muntah-muntah di Saat Istri Hamil
Pasangan muda ini sedang bahagia-bahagianya menanti kelahiran anak pertama mereka. Tapi anehnya sang suami harus sering absen kerja karena merasakan berbagai gejala yang biasa dialami ibu hamil muda seperti mual dan muntah-muntah.
Jumat, 12 Sep 2014 15:35 WIB







































