detikHot
Urine Tessy Positif Mengandung Zat Narkoba
Polisi cukup banyak mengumpulkan data setelah menangkap Tessy pada Kamis (23/10/2014). Polisi juga sudah melakukan tes urine kepada Tessy. Hasilnya, urine pelawak senior itu positif mengandung narkoba.
Rabu, 29 Okt 2014 18:44 WIB







































