detikHot
Tak Eksis Lagi, Nia Ramadhani Kalah Populer dari Sang Anak di Twitter
Sosok Nia Ramadhani kini semakin jarang muncul di layar tv Indonesia. Bahkan, Nia mengaku anaknya, Mikhayla Zalindra Bakrie kini lebih tenar dibanding dirinya di jejaring sosial Twitter.
Sabtu, 22 Des 2012 17:30 WIB







































