detikNews
Sepuluh Maestro Kawih Sunda Unjuk Gigi di TMII
Sepuluh maestro tembang dan kawih Sunda unjuk gigi di Anjungan Jawa Barat Taman Mini Indonesia Indah. Mereka membawakan 15 tembang lagu dan acara terakhir ditampilkan wayang golek, dengan dalang Apep Hudaya.
Selasa, 20 Apr 2010 06:43 WIB







































