Rapat paripurna DPR RI menyetujui RUU usul inisiatif pemekaran Provinsi Aceh Leuser Antara untuk dibahas. Rapat merekomendasikan kepada DPR baru untuk membahasnya.
Ratusan buruh menggelar aksi di Bundaran HI, Jakarta, untuk memperingati Hari Pariwisata se-Dunia. Tema aksi: Hentikan Teror Bom, Selamatkan Buruh Pariwisata.
Puluhan ativis Semarang yang berasal dari berbagai kelompok berunjuk rasa memperingati Hari Tani Nasional. Mereka mendesak pemerintah mencabut Hak Guna Usaha di Pulau Jawa.