detikFinance
Alfamart Tawarkan Harga Saham IPO Rp 425-475
Perusahaan ritel berformat minimarket, PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk atau yang lebih dikenal dengan Alfamart menawarkan harga saham IPO sebesar Rp 425-475 per saham.
Kamis, 11 Des 2008 14:25 WIB







































