Kepala BTNK, Hendrikus Rani Siga, mengungkapkan limbah kapal wisata mencemari perairan Taman Nasional Komodo. Kolaborasi diperlukan untuk solusi kelestarian.
Para menteri Presiden Jokowi sudah hadir di Gedung DPR/MPR untuk mengikuti sidang tahunan. Presiden Jokowi dijadwalkan akan berpidato dalam sidang tahunan ini.
Pemerintah merencanakan moratorium pembangunan hotel di Bali selatan untuk melindungi lahan pertanian. Pengusaha pariwisata menyambut baik langkah itu.