Ammar Zoni dan Irish Bella menceritakan cara mereka tetap harmonis dalam menjaga rumah tangga. Yakni tetap terus berkomunikasi dan selalu jujur satu sama lain.
Angela Gilsha tengah berkabung. Hal tersebut karena sang adik tercinta, Marco Panari, telah mengembuskan napas terakhirnya di usianya yang masih sangat muda.