Dosen Undip, Prof Suteki menggugat Rektor Undip ke PTUN Semarang. Gugatan terkait pemberhentian dua jabatan pentingnya pasca menjadi saksi ahli sidang HTI
Ada kebanggaan dalam diri kita sebagai bagian dari masyarakat Indonesia ketika melihat Enzo memilih Indonesia sebagai warga negaranya ketimbang Prancis.
Nama Enzo Zenz Allie menjadi perbincangan sejak pekan kemarin. Tak bisa dilepaskan dari konteks narasi radikalisme yang belakangan semakin gencar didengungkan.
Pasca pemilu sebagai pesta demokrasi, Indonesia masih menghadapi tantangan dari oligarki. Sekelompok kecil elite yang amat berkuasa atas ekonomi dan politik.