Ledakan terjadi di Jembatan Kerch di Crimea yang dicaplok Rusia. Pihak Rusia menuding Ukraina di balik ledakan itu dan membalas dengan hujan rudal ke Ukraina.
Kepolisian Texas di Amerika Serikat menangkap tiga remaja lainnya terkait penembakan fatal yang menewaskan seorang wanita WNI bernama Novita Kurnia Putri (25).
Rentetan serangan rudal menghantam ibu kota Ukraina dan kota-kota lainnya. Kepala kebijakan luar negeri Uni Eropa Josep Borrell mengatakan "sangat terkejut".
Zelensky menuduh Rusia ingin membinasakan dan menghapus Ukraina dari muka bumi setelah rentetan serangan rudal menghujani sejumlah kota, termasuk ibu kota Kiev.