detikTravel
Gemas! Ada 100 Doraemon di Harbour City Hong Kong
Anda tentu ingat dengan tokoh kartun kucing serba bisa yang jadi sahabat Nobita bukan? Di Harbour City, Hong Kong, sedang ada pameran yang menarik banyak wisatawan. Bayangkan saja, ada 100 patung Doraemon di tepi laut. Lucu!
Jumat, 31 Agu 2012 09:03 WIB







































