Politikus PAN Putri Zulkifli Hasan resmi ditunjuk sebagai Ketua Fraksi PAN di Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) untuk periode 2024-2029.
Ketua DPR Puan Maharani mengatakan pada periode 2019-2024 telah menyelesaikan 225 RUU menjadi Undang-Undang. 177 di antaranya merupakan RUU kumulatif terbuka.
DPR RI menerima dua surat presiden dari Prabowo Subianto, termasuk permohonan pertimbangan calon duta besar. Tindak lanjut sesuai peraturan DPR akan dilakukan.