detikNews
Polwil Madura Efektikan Wajib Lapor 1x24 jam
Mengantisipasi jaringan dan pelaku teroris masuk wilayah hukum Madura, 4 polres dan jajaran ke bawah serta Polwil Madura kembali mengaktifkan wajib lapor 1x24 jam bagi para tamu.
Sabtu, 01 Agu 2009 10:09 WIB







































