detikSport
Briatore: Saya Tak Terlibat Soal Alonso
Flavio Briatore merupakan orang yang membawa Fernando Alonso ke Renault dan menjadikannya juara dunia. Tetapi Briatore mengaku tak terlibat saat Alonso memutuskan pergi.
Rabu, 21 Des 2005 09:15 WIB







































