detikNews
Ini Penjelasan RS Husada tentang Pasien Siram Kopi Panas ke dr Fransiska
Kasus penyiraman kopi panas pihak pasien kepada dokter spesialis kandungan Fransiska Mochtar dari RS Husada sudah dilaporkan ke Polsek Sawah Besar. RS Husada memberikan penjelasan seperti berikut.
Kamis, 21 Nov 2013 13:29 WIB







































