Terdakwa Tragedi Zakat Maut Pasuruan Dituntut 6 Tahun 6 Bulan
Masih ingat kasus tragedi zakat Pasuruan yang memakan korban 21 nyawa melayang? Jaksa Penuntut Umum (JPU) menuntut Achmad Farukh (28), panita pembagian zakat dengan hukuman 6 tahun 6 bulan penjara.
Selasa, 12 Mei 2009 17:51 WIB







































