detikFinance
Trimegah Jajaki Emisi Obligasi 5 Emiten
PT Trimegah Securities Tbk sedang melakukan negosiasi menjadi penjamin emisi obligasi 5 emiten. Penunjukan mandat diharapkan akan diperoleh pekan ini.
Rabu, 18 Feb 2009 15:25 WIB







































