detikFood
Cinnamon Apple Sponge Cake, Manis Segar
Dessert yang jadi pilihan menu penutup jamuan makan siang pelantikan Barack Obama ini diinspirasi dari kegemaran Lincoln akan apel. Saat disantap dengan es krim vanili, jangan tanya lagi bagaimana lezatnya dessert istimewa ini!
Rabu, 21 Jan 2009 10:24 WIB







































