detikOto
Kelistrikan Honda Blade Bermasalah
Hallo detikOto, saya punya masalah dengan motor Honda Blade milik saya. Motor saya keluaran tahun 2009 akhir, 110cc. Beberapa waktu lalu saya pasang neon angel eyes dan lampu LED variasi untuk kolong spakbor belakang di bengkel langganan.
Senin, 22 Okt 2012 14:05 WIB







































