detikNews
KY Telusuri Informasi Aliran Dana Rp 3,67 M ke Hakim
KY memperoleh informasi awal tentang adanya aliran dana ke salah satu hakim yang menangani perkara Gayus Tambunan di PN Tangerang. Saat ini, tim pengawas hakim sedang melakukan penelusuran kebenarannya.
Jumat, 26 Mar 2010 19:24 WIB







































