detikNews
Daftar Cabup, Ratih Sanggarwati Jalani Ritual Langkahan
Mantan peragawati yang sekarang terjun ke dunia politik, Ratih Sanggarwati mendaftarkan sebagai calon bupati Pilkada Ngawi. Namun sebelum mendaftar dia menggelar ritual langkahan di rumah orangtuanya.
Rabu, 17 Feb 2010 17:12 WIB







































