detikNews
Kasasi Ditolak MA, Abilio Soares Tak Mau Dipenjara
Mantan Gubernur Timor Timur Abilio Soares tidak rela dipenjara karena dikambing hitamkan oleh orang-orang terkait dengan kasus pelanggaran HAM di Timtim.
Sabtu, 17 Apr 2004 01:16 WIB







































