detikNews
Bank Jabar Banten Buka Puasa Bareng 400 Anak Yatim
Bank Jabar Banten menyelenggarakan buka puasa dan tarawih bersama dengan 400 anak yatim dari tujuh yayasan di Bandung, serta sedikitnya 50 warga sekitar kantor bank umum milik daerah tersebut.
Kamis, 17 Sep 2009 17:19 WIB







































