detikFinance
BEI Segera Panggil Manajemen BUMI dan DEWA
BEI akan meminta penjelasan manajemen PT Bumi Resources Tbk (BUMI) dan PT Darma Henwa Tbk (DEWA) terkait pada laporan keuangan, khususnya selisih antara pendapatan dengan beban pokok pendapatan.
Kamis, 22 Jul 2010 20:35 WIB







































