detikFinance
Agus Marto: Gubernur DKI Harus Selesaikan Masalah Pemukiman Kumuh
Hari ini warga Jakarta memilih gubernurnya secara langsung. Setidaknya ada harapan baru untuk mengatasi persoalan di Jakarta termasuk soal pemukiman kumuh dan transportasi publik.
Kamis, 20 Sep 2012 10:45 WIB







































