detikFinance
INCO Jajaki Bentuk Perusahaan Patungan dengan Antam
PT International Nickel Indonesia Tbk (Inco) menjajaki kerjasama dengan PT Aneka Tambang (ANTM) Tbk untuk membentuk suatu perusahaan patungan (Joint Venture).
Kamis, 27 Mei 2010 17:44 WIB







































