detikNews
Identifikasi Korban Tewas Bom Marriott dan Ritz Dilanjutkan
Tim identifikasi kembali melanjutkan proses identifikasi terhadap jenazah-jenazah dan potongan-potongan tubuh korban bom di Hotel JW Marriott dan The Ritz Carlton, Mega Kuningan, Jakarta Selatan.
Senin, 20 Jul 2009 11:31 WIB







































