detikNews
Anak-anak Korban Penggusuran Rawasari Demo Istana
Anak-anak korban penggusuran apartemen Rawasari mendatangi Istana Merdeka. Mereka hendak mengadu ke presiden lantaran rumah mereka digusur. 50-an anak rela membolos demi tuntutannya terpenuhi.
Senin, 21 Feb 2011 17:11 WIB







































