Gol Bouma Tercepat Keempat
Gol Bek Belanda Wilfred Bouma ke gawang Republik Ceko adalah yang tercepat keempat dalam sejarah Piala Eropa. Latvia mengemas poin pertama di turnamen besar.
Minggu, 20 Jun 2004 10:32 WIB







































