detikSport
Sony Dipaksa Main Tiga Set
Tunggal pertama Indonesia Sony Dwi Kuncoro berhasil mengatasi tekanan hebat dari Andrew Smith. Lewat kemenangan rubber set, Sony pun membawa Indonesia memimpin atas Inggris.
Rabu, 14 Mei 2008 19:09 WIB







































