detikNews
Din Syamsudin: PAN Bukan Muhammadiyah
"Banyak aktivis-aktivis di Muhammadiyah yang di PAN, tapi jangan dikaitkan Muhammdiyah dengan PAN," kata Ketua PP Muhammadiyah Din Syamsudin.
Minggu, 03 Jun 2007 11:24 WIB







































