Ketika menghadiri peresmian Stadion Manahan, Solo, tadi malam, Gibran Rakabuming Raka dan Achmad Purnomo terlihat sempat berbisik-bisik. Berbisik tentang apa?
Setelah menjalani fit and proper test di Kantor DPD PDIP Jateng, nasib Gibran Rakabuming Raka tergantung Ketua DPP untuk mendapatkan tiket partai ke pilkada.
Politikus Gerindra sekaligus Anggota Komisi II, Kamrussamad, memprediksikan bahwa Gibran Rakabuming akan mengikuti jejak sang ayah, Presiden Joko Widodo.
Kompolnas menilai justru kedekatan Jokowi dengan Nana menunjukan forum komunikasi pimpinan daerah (forkopimda) di Surakarta saat itu berjalan dengan baik.