detikOto
5 Perusahaan Siap Sokong Mobil Listrik Nasional
Menteri BUMN Dahlan Iskan sangat bernafsu agar mobil listrik nasional cepat tercipta. Gayung pun bersambut, soalnya sudah ada 5 perusahaan lokal yang siap membantu terciptanya mobil listrik nasional.
Rabu, 08 Agu 2012 16:49 WIB







































