Lulusan Politeknik Pariwisata (Poltekpar) kini lebih siap untuk terjun ke industri. Dari industri penerbangan hingga kecantikan semua butuh lulusan Poltekpar.
Lombok kembali jadi tuan rumah pergelaran MotoGP 2024. Event yang akan berlangsung di akhir September ini kembali dihadapkan dengan harga hotel yang melambung.
Pemerintah akan mengaktifkan sistem deteksi dini untuk mencegah penyebaran cacar monyet. Yang dari luar negeri harus mengisi lagi kartu pengawasan elektronik.
Sandiaga mengatakan pertemuan ini bertujuan untuk meningkatkan kolaborasi kedua negara dalam mengembangkan potensi subsektor gim yang dinilai menjanjikan.
Megathrust bukanlah isu semata, tapi bisa terjadi kapan saja. Traveler dihimbau untuk tidak panik dan mengetahui cara menyelamatkan diri di tengah bencana.
Wakil ketua umum PKB Jazilul Fawaid mengungkap mencuatnya nama Sandiaga Uno untuk maju di Pilkada Jawa Barat 2024 karena aspirasi dari kelompok masyarakat.