Gate masuk ke area konser Coldplay di Stadion Utama Gelora Bung Karno akan dibuka pukul 17.00 WIB. Satu jam sebelum gate dibuka, penonton sudah ramai mengantre.
Kehadiran Coldplay di Indonesia tidak hanya membawa euforia tapi juga peluang usaha. Dua wanita ini sukses mendulang Rp 2 juta dari merchandise Coldplay.
TransJakarta dan MRT menambah jam operasional khusus konser Coldplay Jakarta. Cek informasi halte TransJakarta dan stasiun MRT terdekat dari Stadion Utama GBK!
Kemacetan terjadi di sejumlah titik pada sore ini di sekitar Stadion GBK. Kemacetan ini salah satunya disebabkan demo sejumlah orang menolak band Coldplay.