Gunung Semeru meletus dahsyat, status awas. 178 pendaki tertahan di Ranu Kumbolo. Warga panik, jalur pendakian ditutup. Pemkab Lumajang tanggap darurat.
Kamis Legi di wuku Galungan termasuk hari yang jelek, tidak baik untuk bepergian karena akan ada aral di jalan. Baiknya untuk menyimpan padi ke lumbung.
Kemensos tanggap terhadap erupsi Gunung Semeru, memastikan perlindungan dan kebutuhan dasar bagi 765 pengungsi. Bantuan logistik dan evakuasi terus dilakukan.
Ratusan pendaki terjebak di Ranu Kumbolo akibat erupsi Gunung Semeru. Saat ini, 178 orang masih berada di lokasi, sementara warga mengungsi ke tempat aman.