Tak ada masalah bagi Amien Rais soal kader PAN yang mengadukan Amien ke Mabes Polri. Amien juga tidak perlu berepot-repot memanggil Dody Rudianto, Ketua Departemen Politik Hukum dan Keamanan DPP PAN itu.
DPP PAN membenarkan Dody Rudianto memang pengurus DPP PAN. Gara-gara mengadukan Amien Rais ke Mabes Polri, Dody akan dipanggil DPP PAN untuk diklarifikasi.
Tokoh kontroversial, Egi Sudjana, mendesak KPK segera mengambil langkah hukum terhadap para pengaku penerima dana DKP. Dia meminta KPK segera menahan Amien Rais cs.
Meskipun PAN secara resmi berkoalisi dengan PKB mendukung Sarwono-Jeffrie Geovanie sebagai cagub-cawagub DKI Jakarta, DPW PAN DKI masih melirik Fauzi Bowo.
Sempat mempersilakan SBY menarik kader PAN dari kabinet, Soetrisno Bachir kini berkata lain. Ketua Umum PAN itu menegaskan tidak akan menarik kadernya yang berada di kabinet.