detikNews
Korsel Minta Dukungan ASEAN Soal Program Nuklir Korut
Program nuklir Korea Utara (Korut) membuat gerah negara tetangganya,Korea Selatan (Korsel). Korsel pun meminta dukungan negara-negara ASEAN untukĀ mendesak Korut menghentikan program nuklirnya.
Senin, 01 Jun 2009 10:10 WIB







































