Tak hanya penerbit majalah Playboy saja yang digoyang demo, kantor majalah Popular pun kebagian 'jatah'. Demo digelar 100-an orang dari Tim Pengawal RUU APP.
Usai didatangi 30 orang berpakaian hitam, penyanyi dangdut Inul Daratista meralat pernyataannya yang ingin berpose di majalah Playboy. "Inul minta maaf," ujarnya sambil terisak.
Setelah membubarkan aksi di kantor Lira, sekitar 300 eks karyawan Texmaco meluncur ke Depnakertrans. Mereka mengadukan pengabaian hak pesangon oleh perusahaan.