detikNews
Komposisi Kimia Material Merapi 2010 Masih Sama dengan 2006
Letusan Gunung Merapi pada 2010 ini lebih besar daripada pada 2006 lalu. Namun demikian komposisi kimia material yang dilontarkan Merapi masih sama dengan letusan 2006.
Jumat, 05 Nov 2010 19:14 WIB







































