Rollingstone
Album Bersama Suri, Sigmun dan Jelaga Akan Diluncurkan di Alam Terbuka
Direncanakan untuk rilis Agustus lalu dan tertunda karena proses produksi yang membutuhkan waktu lebih lama dari rencana, three-way split berformat piringan hitam 12 inci rilisan label rekaman independen anyar Orange Cliff antara Suri, Sigmun dan Jelaga telah dipastikan akan diluncurkan pada 29 September 2012 mendatang.
Rabu, 19 Sep 2012 16:30 WIB







































