detikNews
Sejumlah Oknum TNI Terjaring Razia Lalu Lintas di Jakarta Timur
Operasi lalu lintas yang digelar oleh TNI-Polri berhasil mengamankan 151 pengendara yang melanggar ketentuan berlalu lintas di jalan raya. Dari 151 tersebut 7 diantara adalah oknum anggota TNI.
Rabu, 26 Jan 2011 19:38 WIB







































