Harga bahan pokok masih berada di harga tertingginya sejak Lebaran kemarin. Bahkan beberapa bahan pokok mengalami lonjakan yang cukup tinggi. Berikut daftarnya.
Menko Perekonomian Darmin Nasution mengatakan akan terbentuk harga baru untuk daging sapi, mungkin tidak di Rp 80.000/kg, tapi pasti di bawah Rp 100.000/kg.
Indonesia mengimpor 10.000 ton daging kerbau dari India. Impor dilakukan Perum Bulog dan dijual seharga Rp 60.000/kg, lebih murah dari daging sapi impor.